Tradisi Peta Kapanca
Sahabat Budaya...
Tradisi peta kapanca merupakan rangkaian prosesi perkawinan masyarakat Bima. Kata peta kapanca terdiri dari dua kata yaitu, peta artinya (tempelan) kapanca artinya (daun pacar). Tradisi peta kapanca merupakan kegiatan penempelan daun pacar ketelapak tangan pengantin wanita.
Sehingga makna dari tradisi Peta Kapanca ini, yakni melumatkan daun pacar pada kedua telapak tangan calon pengantin wanita, sebagai simbol bahwa calon pengantin wanita tersebut akan menjadi seorang istri dari calon pengantin lelaki yang telah meminangnya.